10 orang terkaya di dunia tahun 2011
- Peringkat 1 : Carlos Slim Helu, konglomerat telekomunikasi dari Meksiko dengan kekayaan 74 miliar dollar AS
- Peringkat 2 : Bill Gates, pendiri Microsoft, investor saham, minuman ringan Femsa, dan Grupo televisa dengan kekayaan 56 milyar dollar AS
- Peringkat 3 : Warren Buffet, pemilik Berkshire Hathaway dengan kekayaan 50 miliar dollar AS.
- Peringkat 4 : Bernard Arnault, pemilik saham perusahaan Louis Vuitton Moet Hennessy (LVMH) dari Perancis dengan kekayaan 41 miliar dollar AS.
- Peringkat 5 : Larry Ellison, pendiri perusahaan Oracle dengan kekayaan 39,5 miliar dollar AS.
- Peringkat 6 : Lakshmi Mittal, konglomerat baja India dengan kekayaan 31,1 miliar dollar AS.
- Peringkat 7 : Amancio Ortega dari Spanyol dengan kekayaan 31 miliar dollar AS
- Peringkat 8 : Eiko Batista dari Brasil dengan kekayaan 30 miliar dollar AS
- Peringkat 9 : Mukesh Ambani dari India dengan kekayaan 27 miliar dollar AS
- Peringkat 10 : Christy Walton, pemilik ritel raksasa Walmart dengan kekayaan 26,5 miliar dollar AS.
Sumber : Majalah Forbes